Koster Gelar Rapat Bahas Ormas Preman pada 12 Mei
Oleh Rizki Setyo Samudero, Tayang Pada 9 May, 2025
Gubernur Bali Wayan Koster akan rapat pada 12 Mei 2025 untuk membahas premanisme berkedok ormas. Koster menegaskan sikap tegas terhadap ormas meresahkan.
Respons DJ Seksi Saat Perpisahan SMKN 1 Tejakula, Koster: Nanti Saya Cek
Oleh Sui Suadnyana, Tayang Pada 9 May, 2025
Gubernur Bali Wayan Koster merespons penampilan DJ seksi di acara SMKN 1 Tejakula yang viral. Ia akan koordinasi dengan dinas pendidikan terkait kejadian ini.
Bali Tolak Ormas Berlagak Preman demi Jaga Kearifan Lokal dan Pariwisata
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 9 May, 2025
Gubernur Bali, I Wayan Koster, bersama pemimpin daerah menolak ormas berlagak preman demi keamanan pariwisata Badung
WN Jerman Buronan Interpol Jaringan Pengedar Ekstasi Ditangkap di Bali
Oleh Mei Amelia R, Tayang Pada 9 May, 2025
Bareskrim Polri menangkap Daniel, WN Jerman, buronan Interpol terkait jaringan pengedar ekstasi di Bali. Dia terlibat kasus percobaan pembunuhan di Jerman.
Pria Rote Ndao Tewas Bersimbah Darah di Rumahnya, Diduga Dibunuh
Oleh Yufengki Bria, Tayang Pada 9 May, 2025
Petani Yulius Mandala ditemukan tewas di rumahnya dengan luka parah. Diduga dibunuh, polisi sedang menyelidiki kasus ini di Rote Ndao, NTT.
Sembilan Desa di Karangasem Siap Bentuk Koperasi Merah Putih
Oleh I Wayan Selamat Juniasa, Tayang Pada 9 May, 2025
Sebanyak sembilan desa/kelurahan di Karangasem siap membentuk Koperasi Merah Putih.
Lima Pesilat IKSPI Kera Sakti Dibekuk gegara Keroyok Kakak Beradik di Gianyar
Oleh Ni Komang Ayu Leona Wirawan, Tayang Pada 9 May, 2025
Dua pria di Ketewel, Gianyar, mengeroyok korban karena pakaian komunitas silat. Pelaku terancam 5 tahun 6 bulan penjara.
PMI Asal Jembrana Meninggal di Polandia Akibat TBC
Oleh Sui Suadnyana, Tayang Pada 9 May, 2025
Pekerja migran Indonesia, I Komang Adi Kristiana, meninggal di Polandia akibat tuberkulosis. Keluarga dan pemerintah berkoordinasi untuk pemulangan jenazahnya.
Jalan Penghubung Dua Desa Putus, Aktivitas Lumpuh
Oleh Ambrosius Ardin, Tayang Pada 9 May, 2025
Ruas jalan penghubung Desa Bangka Masa dan Sano Lokom terputus akibat longsor. Tim PUPR dan BPBD akan segera tangani situasi ini. Akses masyarakat terhambat.
Petinju Asal Inggris Ditangkap karena Menganiaya Pengendara Saat Bawa Motor Ugal-ugalan di Bali
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 9 May, 2025
Petinju asal Inggris, Liam Orme ditangkap polisi karena menganiaya pengendara yang menegurnya karena mengendarai motor dengan ugal-ugalan di Bali.