Senyum Bahagia Luna Maya-Maxime Bouttier Setelah Sah Jadi Suami Istri
Oleh Tim 20 Detik, Tayang Pada 8 May, 2025
Luna Maya dan Maxime Bouttier resmi menikah di Ubud, Bali, pada 7 Mei. Raffi Ahmad dan Irwan Mussry menjadi saksi bahagia dalam akad nikah mereka.
Taman Safari Nyatakan Kena Dampak dari Polemik Kasus Sirkus OCI
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 8 May, 2025
Bambang Widjojanto mengungkapkan kliennya mengalami sejumlah dampak setelah kasus dugaan kekerasan terhadap eks pemain sirkus OCI kembali mencuat.
Arsenal Tanpa Gelar Selama Lima Musim
Oleh Bayu Baskoro, Tayang Pada 8 May, 2025
Arsenal dipastikan tanpa gelar musim ini setelah kalah dari PSG di semifinal Liga Champions. Mereka juga gagal di liga dan Piala FA.
Ayu Puspa Tak Menyangka Konten Kim Seon Ho Smile Challenge Bakal Viral
Oleh Muhammad Ahsan Nurrijal, Tayang Pada 8 May, 2025
Selebgram Ayu Puspa tak menyangka video Kim Seon Ho smile challenge yang diambil spontan saat berjualan baju menjadi viral, menjangkau audiens internasional.
Tangis dan Amarah di Gedung Pakuan: Dedi Mulyadi Mediasi Luka Lama Eks Pemain Sirkus OCI
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 8 May, 2025
Pertemuan penuh haru dan amarah saat Dedi Mulyadi mempertemukan eks pemain sirkus OCI dengan pihak Taman Safari demi menuntaskan luka puluhan tahun.
PSG Melangkah ke Final Liga Champions meski Tanpa Neymar, Messi, dan Mbappe
Oleh Randy Prasatya, Tayang Pada 8 May, 2025
PSG melangkah ke final Liga Champions 2024/2025 tanpa Neymar, Messi, dan Mbappe. Tim asuhan Luis Enrique tampil solid setelah mengalahkan Arsenal.
Hari Palang Merah Sedunia 8 Mei, Bagikan Ucapan Selamat untuk Relawan
Oleh I Dewa Made Krisna Pradipta, Tayang Pada 8 May, 2025
Setiap 8 Mei, kita peringati Hari Palang Merah Internasional untuk menghormati kontribusi kemanusiaan. Kenali sejarah dan ucapan spesialnya di sini.
Digeruduk Massa, Kemenag Jamin Bupati Lombok Tengah Berangkat Haji
Oleh Edi Suryansyah, Tayang Pada 8 May, 2025
Kakanwil Kemenag NTB, Zamroni, jamin Bupati Lombok Tengah berangkat haji sesuai jadwal. Penjelasan miskomunikasi jadi sorotan setelah aksi massa.
Terbukanya Pintu Ormas Golkar untuk Jokowi dan Gibran
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 8 May, 2025
Salah satu organisasi sayap Partai Golkar, MKGR menyatakan keterbukaannya kepada Joko Widodo (Jokowi) dan Gibran Rakabuming Raka jika ingin bergabung.
Sapi Terlanjur Dipotong, Bupati Pathul Bahri Malah Ditunda Berangkat Haji
Oleh Tim detikBali, Tayang Pada 8 May, 2025
Puluhan warga Lombok Tengah geruduk Asrama Haji NTB akibat penundaan keberangkatan Bupati dan istrinya ke Tanah Suci. Massa minta penjelasan Kemenag.