Putri Suastini Wadahi Desainer Busana untuk Gairahkan Ekosistem Mode di Bali
Oleh Sui Suadnyana, Tayang Pada 8 May, 2025
Ketua Dekranasda Bali, Ni Putu Suastini, mewadahi desainer busana untuk mengembangkan ekosistem mode. Dukungan ini melibatkan penenun dan model lokal.
Jemaah Calon Haji Lombok Meninggal Sebelum Berangkat, 1 Lansia Naik Ambulans
Oleh Sanusi Ardi, Tayang Pada 8 May, 2025
Seorang jemaah calon haji asal Lombok Timur meninggal sebelum berangkat, sementara 50 jemaah dari Lombok Tengah telah resmi diberangkatkan, termasuk satu lansia
68 Pembalap di Asia Bakal Ikuti Balap Mobil Pertama di Sirkuit Mandalika
Oleh Edi Suryansyah, Tayang Pada 8 May, 2025
Sebanyak 68 pembalap bakal mengikuti GT World Challenge Asia di Sirkuit Mandalika. Balap mobil pertama di Mandalika itu turut dimeriahkan orang tajir di Asia.
32 Pati TNI Naik Pangkat, Kristomei Sianturi Resmi Mayor Jenderal
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 8 May, 2025
Sebanyak 32 perwira tinggi TNI menerima kenaikan pangkat, termasuk Kristomei Sianturi menjadi Mayjen.
Pemkab Badung Godok Konektivitas CCTV Pelaku Usaha ke Sistem Command Centre
Oleh Agus Eka, Tayang Pada 8 May, 2025
Pemkab Badung sedang menggodok teknis agar kamera pemantau atau CCTV milik pelaku usaha terkoneksi ke sistem Command Centre Badung.
Dari 22 Daerah di NTT, Hanya Kota Kupang yang Punya SDM Kesehatan Memadai
Oleh Simon Selly, Tayang Pada 8 May, 2025
Gubernur NTT Emanuel Laka Lena menyatakan Kota Kupang memiliki SDM kesehatan terbaik. Program telemedisin diharapkan atasi kekurangan tenaga kesehatan di daerah
Kembali Jadi Ketua Dekranasda Bali, Putri Suastini Fokus Urus Busana
Oleh Sui Suadnyana, Tayang Pada 8 May, 2025
Istri Gubernur Bali, Ni Putu Putri Suastini, dilantik kembali jadi Ketua Dekranasda. Fokusnya adalah mengembalikan produksi kain endek Bali dan mendukung UMKM.
Terseret Kasus Penggelapan Mobil, Nyoman Kandel Mundur dari DPRD Gianyar
Oleh Ni Komang Ayu Leona Wirawan, Tayang Pada 8 May, 2025
Anggota DPRD Gianyar, Nyoman Kandel, mengundurkan diri akibat kasus penggelapan mobil. Sudariana muncul sebagai calon pengganti, menunggu keputusan DPP PDIP.
Pria Gianyar Curi Mobil Espass yang Terparkir 2 Bulan, Ngaku Dapat Info dari WNA
Oleh Ni Koma, Tayang Pada 8 May, 2025
Pria berinisial DP ditangkap setelah mencuri mobil Daihatsu Espass di Gianyar. Ia dijerat Pasal 362 KUHP dengan ancaman penjara maksimal lima tahun.
Viral DJ Diah Krisna Tampil Seksi di Acara Sekolah Berujung Minta Maaf
Oleh Tim detikBali, Tayang Pada 8 May, 2025
DJ Diah Krisna meminta maaf setelah penampilan seksinya mengenakan rok abu pendek dengan atasan putih di depan para siswa viral di medsos.