"Pairing Tea" Jadi Gaya Hidup Baru di Surabaya Sama Menariknya dengan Kopi
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Saat ini teh perlahan menghadirkan sensasi yang tak kalah menyenangkan dengan pairing tea pengalaman menikmati teh yang dipadukan dengan camilan.
3 Kendaraan Terbukti Langgar Aturan Saat Ramp Check di Terminal Banyuwangi
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Tiga dari delapan kendaraan terbukti melanggar aturan saat ramp check di Terminal Sritanjung, Banyuwangi, Jawa Timur pada Selasa, (6/5/2025).
Kakek di Blitar Cabuli 2 Anak Perempuan yang Masih Kerabatnya
Oleh Fima Purwanti, Tayang Pada 6 May, 2025
Seorang kakek berusia 74 tahun di Blitar ditangkap karena mencabuli dua anak perempuan kerabatnya. Perbuatan ini sudah dilakukan sejak Februari 2025.
Pemkab Mojokerto Biayai Pendirian Kopdes Merah Putih
Oleh Enggran Eko Budianto, Tayang Pada 6 May, 2025
Pemkab Mojokerto akan mendirikan Koperasi Desa Merah Putih untuk ketahanan pangan. Ditargetkan 60-70 koperasi akan beroperasi pada Mei 2025.
Polisi Razia Kendaraan di Akses Suramadu, 22 Motor Bodong Diamankan
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Polres Bangkalan mengamankan 22 motor tanpa STNK dalam razia di akses Suramadu. Pengendara beruntung dapat hadiah gembok cakram!
Truk Kostrad Muat Amunisi Terbakar di Tol Gempol Sudah Dicek Sesuai SOP
Oleh Aprilia Devi, Tayang Pada 6 May, 2025
TNI menyatakan kebakaran truk amunisi di Tol Gempol-Pasuruan adalah kecelakaan. Setiap truk termasuk yang muat amunisi itu sudah dicek sesuai SOP.
Keseruan Santri di Trenggalek Diberi Pelatihan Lalu Lintas
Oleh Adhar Muttaqin, Tayang Pada 6 May, 2025
Satlantas Polres Trenggalek adakan pelatihan berlalu lintas di pondok pesantren untuk edukasi santri. Tujuannya, menekan angka kecelakaan.
Jalur Pacet-Cangar Ditutup Dampak Cuaca Buruk, Buka Kembali Besok Pagi
Oleh Enggran Eko Budianto, Tayang Pada 6 May, 2025
Jalur Pacet-Cangar ditutup sementara akibat cuaca buruk. Pembukaan kembali dijadwalkan besok pagi untuk menjaga keselamatan masyarakat.
Sosok Serka Untung, Prajurit TNI yang Gugur Saat Truk Amunisi Meledak di Tol Gempol
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Serka Untung Avisilia gugur dalam insiden ledakan truk TNI yang membawa amunisi di Tol Gempol. Serka Untung dikenal sebagai prajurit berdedikasi
Kasus Ladang Ganja Gunung Semeru, Suwari dan Jumaat Dituntut 10 Tahun Penjara
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Dua terdakwa kasus ganja Gunung Semeru, Suwari dan Jumaat, dituntut 10 tahun penjara oleh JPU dalam sidang di PN Lumajang, Selasa (6/5/2025).