Mahfud: Pemakzulan Gibran secara Teoretis Bisa, tapi secara Politik...
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 7 May, 2025
Mahfud menjelaskan, secara ketatanegaraan terdapat enam hal yang membuat presiden dan/atau wakil presiden dapat dimakzulkan atau diberhentikan.
Sidang Tom Lembong Ungkap Impor untuk Koperasi TNI-Polri, Ada Nama Moeldoko dan Tomy Winata
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 7 May, 2025
Sidang dugaan kasus korupsi importasi gula yang menjerat Tom Lembong mengungkap izin impor yang diterbitkan untuk koperasi TNI-Polri. Simak detailnya.
Satgas Premanisme Resmi Dibentuk, Masyarakat Diminta Aktif Melapor
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 7 May, 2025
Pemerintah akan membuka saluran pengaduan masyarakat untuk mengatasi premanisme dan ormas meresahkan. Laporkan aktivitas mencurigakan!
Bertemu Menko Airlangga, Gubernur Riau Usulkan Pulau Rupat Dikembangkan sebagai KEK
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Abdul Wahid meminta dukungan pemerintah pusat, khususnya Menko Perekonomian, untuk mendorong percepatan penetapan KEK tersebut.
Saksi Sebut Laba Operasi Gula Tom Lembong Dipakai untuk Kesejahteraan Prajurit TNI-Polri
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Dua saksi mengakui hasil operasi pasar gula murah Tom Lembong digunakan untuk mendukung kesejahteraan prajurit TNI-Polri.
Dokter Piprim Bongkar Banyak Dokter yang Dimutasi Kemenkes karena Mendukungnya
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Ketua IDAI, dr. Piprim, kritik mutasi dokter oleh Kemenkes yang dianggap tidak merata. Menurutnya, mutasi itu dilakukan setelah mereka mendukungnya.
Luhut ke Pihak yang Minta Wapres Gibran Dicopot: Kau Jangan Tinggal di Indonesia!
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Luhut Binsar Pandjaitan mengingatkan pentingnya taat konstitusi dalam menanggapi tuntutan pencopotan Wapres Gibran Rakabuming Raka.
Tak Jadi Mundur dari Kepala PCO, Hasan Nasbi Berkantor Lagi mulai Hari Ini
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Hasan Nasbi kembali berkantor di PCO setelah sebelumnya mengundurkan diri. Apa alasan di balik keputusan ini?
Dimutasi ke RS Fatmawati, Dokter Piprim: Ini Hukuman Karena Menentang Pengambilalihan Kolegium
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Dr Piprim mengatakan, mutasi dirinya dari RSCM ke RS Fatmawati merupakan bentuk hukuman dari Kemenkes karena menentang pengambilalihan kolegium.
Dudung Abdurachman: Tidak Ada Istilah TNI Takut sama Ormas
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 6 May, 2025
Penasihat Khusus Presiden Urusan Pertahanan Nasional Jenderal (Purn) TNI Dudung Abdurachman menekankan bahwa TNI tidak takut kepada ormas.