Bank Syariah Indonesia Aceh Target Salurkan Pembiayaan Kredit Usaha Rakyat Sebesar Rp 3,7 T
Oleh mufti, Tayang Pada 27 April, 2025
'Insya Allah untuk penyaluran pembiayaan di Aceh akan tercapai, karena pada kuartal pertama penyalurannya sudah mendekati Rp1 triliun,' Wachjono
Pegawai Negeri Sipil Kota Sabang Bebas Memilih Bekerja dari Mana Saja, Apel Sebulan Sekali
Oleh mufti, Tayang Pada 27 April, 2025
“Kalau PNS mau kerja di pasar, di warung kopi, atau di rumah, silakan.” ZULKIFLI H ADAM, Wali Kota Sabang Terpilih
Bupati Aceh Besar Muharram Idris Sangat Mendukung Investor Kelola Limbah di Aceh Besar
Oleh mufti, Tayang Pada 27 April, 2025
Bupati Aceh Besar, Muharram Idris mendukung kehadiran investor yang akan mengembangkan kemitraan energi terbarukan dan pengelolaan limbah di Aceh
Bupati Aceh Singkil Safriadi Oyon Bakar Semangat Anggota Dewan Rebut Empat Pulau yang Dicaplok Sumut
Oleh mufti, Tayang Pada 27 April, 2025
Ia bahkan secara khusus membakar semangat anggota dewan agar mendukung perjuangannya merebut kembali empat pulau yang beralih kepemilikan dari Aceh
BEREH, Tanah Jambo Aye Juara Umum di Event Musabaqah Tilawatil Quran Aceh Utara ke 35
Oleh mufti, Tayang Pada 27 April, 2025
Lima kecamatan terbaik yang memperoleh nilai tertinggi pada MTQ ke-35 Aceh Utara, peringkat I diraih kafilah Kecamatan Tanah Jambo Aye memperoleh
Ngoh Wan Buka Turnamen Kuta Gunong Cup 2025, Diikuti 32 Tim dan Berhadiah Rp 43 Juta
Oleh Muhammad Hadi, Tayang Pada 27 April, 2025
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Munawar AR atau yang karib disapa Ngoh Wan membuka Turnamen Sepakbola Kuta Gunong Cup 2025 Bagaimana tanggapan AI...
5 Kelompok Wanita yang Paling Rentan Terkena Kanker Serviks, Wanita Usia Dibawah 45 Harus Waspada
Oleh Yeni Hardika, Tayang Pada 27 April, 2025
Siapa pun yang memiliki serviks dapat terkena kanker ini. Namun knker serviks sebagian besar menyerang wanita di bawah usia 45 tahun.
Pertemuan Singkat Donald Trump dan Volodymyr Zelensky di Pemakaman Paus Fransiskus Ada Apa?
Oleh Gina Zahrina, Tayang Pada 27 April, 2025
Meskipun demikian, detil lebih lanjut mengenai isi pertemuan ini masih dirahasiakan.
BEREH, Dua Pemuda Kreatif Asal Aceh Barat Daya Daur Ulang Sampah Plastik Jadi Paving Blok
Oleh mufti, Tayang Pada 27 April, 2025
Dua pemuda asal Desa Padang Baru, Kecamatan Abdya berhasil mendaur ulang sampah plastik menjadi paving blok
VIDEO - Ratusan Personel Polres Bireuen Jalani Pemeriksaan Kesehatan Menyeluruh
Oleh Yusmandin Idris, Tayang Pada 27 April, 2025
Kegiatan Rikkesla menjadi bagian dari program pemeliharaan kesehatan rutin yang wajib diikuti seluruh personel.