PSG Melangkah ke Final Liga Champions meski Tanpa Neymar, Messi, dan Mbappe
Oleh Randy Prasatya, Tayang Pada 8 May, 2025
PSG melangkah ke final Liga Champions 2024/2025 tanpa Neymar, Messi, dan Mbappe. Tim asuhan Luis Enrique tampil solid setelah mengalahkan Arsenal.
Hari Palang Merah Sedunia 8 Mei, Bagikan Ucapan Selamat untuk Relawan
Oleh I Dewa Made Krisna Pradipta, Tayang Pada 8 May, 2025
Setiap 8 Mei, kita peringati Hari Palang Merah Internasional untuk menghormati kontribusi kemanusiaan. Kenali sejarah dan ucapan spesialnya di sini.
Digeruduk Massa, Kemenag Jamin Bupati Lombok Tengah Berangkat Haji
Oleh Edi Suryansyah, Tayang Pada 8 May, 2025
Kakanwil Kemenag NTB, Zamroni, jamin Bupati Lombok Tengah berangkat haji sesuai jadwal. Penjelasan miskomunikasi jadi sorotan setelah aksi massa.
Sapi Terlanjur Dipotong, Bupati Pathul Bahri Malah Ditunda Berangkat Haji
Oleh Tim detikBali, Tayang Pada 8 May, 2025
Puluhan warga Lombok Tengah geruduk Asrama Haji NTB akibat penundaan keberangkatan Bupati dan istrinya ke Tanah Suci. Massa minta penjelasan Kemenag.
8 Mei Diperingati Hari Kanker Ovarium Sedunia, Kenali Gejala dan Pencegahannya
Oleh I Dewa Made Krisna Pradipta, Tayang Pada 8 May, 2025
Setiap 8 Mei diperingati sebagai Hari Kanker Ovarium Sedunia untuk meningkatkan kesadaran dan solidaritas dalam perjuangan melawan kanker ovarium.
Kasus Bullying Anak yang Dilakukan WN China Mandek, KPPAD Surati Polda Bali
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 8 May, 2025
KPPAD Provinsi Bali menyurati Polda Bali karena kasus bullying terhadap anak mandek karena warga negara China mangkir dan berdalih ada di Hong Kong.
Bos Buzzer Dicokok Kejagung, Berapa Jumlah “Cyber Army” dan Upahnya?
Oleh Kompas Cyber Media, Tayang Pada 8 May, 2025
Bos buzzer dicokok aparat Kejagung karena dianggap merintangi proses hukum sejumlah kasus. Berikut adalah sejumlah hal yang diketahui sejauh ini.
Aksi Nekat Emak-emak Kupang Nyeruduk Cium Gibran hingga Dihalau Paspampres
Oleh Tim detikBali, Tayang Pada 8 May, 2025
Wapres Gibran Rakabuming Raka kunjungi Kupang, NTT. Insiden unik terjadi saat seorang ibu hampir mencium Gibran. Dia juga bahas krisis air di sana.
Ramalan Asmara Zodiak 8 Mei 2025, Capricorn Jangan Negative Thinking
Oleh Celine Melinda Santosa, Tayang Pada 8 May, 2025
Ramalan zodiak asmara 8 Mei 2025: Temukan prediksi hubungan Anda, dari Capricorn hingga Sagitarius. Jadikan panduan untuk memperbaiki hubungan!
Denpasar Cerah Berawan, Ini Prakiraan Cuaca Bali Kamis 8 Mei 2025
Oleh Celine Melinda Santosa, Tayang Pada 8 May, 2025
Cuaca Bali hari ini, 8 Mei 2025, cerah berawan dengan suhu 20-33°C. Pantau update cuaca untuk aktivitas yang lancar dan aman!