Panen Pertanian Sirkular, Mardiono Sorot Nasib Petani Gurem
Oleh Irvan Maulana, Tayang Pada 26 April, 2025
Utusan Khusus Presiden Bidang Ketahanan Pangan Mardiono menekankan pentingnya pertanian sirkular untuk meningkatkan hasil dan kesuburan tanah.
Upaya Pemkot Bandung Dorong Kemajuan Industri Kecil dan Menengah
Oleh Nur Khansa Ranawati, Tayang Pada 26 April, 2025
Pemkot Bandung akan memberikan insentif fiskal untuk IKM dan MBR guna meningkatkan perputaran ekonomi. Wali Kota Farhan menjelaskan berbagai skema bantuan.
Fraksi PPP DPRD Jabar Siap Fasilitas Pesantren Dapat Bantuan di 2026
Oleh Bima Bagaskara, Tayang Pada 26 April, 2025
Fraksi PPP DPRD Jabar apresiasi kembalinya menu pesantren di SIPD untuk APBD 2026. Mereka berkomitmen memfasilitasi akses bantuan bagi pesantren.
Line Up Persib Vs PSS: Beckham Putra Jadi Andalan
Oleh Oris Riswan Budiana, Tayang Pada 26 April, 2025
Laga Persib Bandung vs PSS Sleman di Liga 1 2024/2025 akan digelar di GBLA, Sabtu (26/4/2025). Kedua tim tampil dengan komposisi terbaik. Bagaimana tanggapan...
Jadi Petarung MMA, Patrice Evra Mau Duel sama Suarez!
Oleh Yanu Arifin, Tayang Pada 26 April, 2025
Patrice Evra, mantan pesepakbola, kini menjadi petarung MMA dan menantang Luis Suarez untuk duel. Debutnya dijadwalkan di Paris pada 23 Mei. Bagaimana tanggap...
Deden Lolos dari Maut Usai Berenang 1 Kilometer
Oleh Deden Rahadian, Tayang Pada 26 April, 2025
Kecelakaan laut di Mandalajaya, Tasikmalaya, terjadi saat perahu nelayan Nukasep terbalik dihantam gelombang. Nelayan selamat setelah berenang sejauh 1 Km.
Palsukan Tagihan, 2 Klinik Nakal di Subang Diputus Mitra BPJS
Oleh Dian Firmansyah, Tayang Pada 26 April, 2025
BPJS Kesehatan memutus kemitraan dengan dua klinik di Subang karena kecurangan dan pelanggaran standar. Dinas Kesehatan menegaskan pentingnya kepatuhan.
Perahu-perahu Kecil dari Pangandaran yang Tembus ke Las Vegas
Oleh Aldi Nur Fadilah, Tayang Pada 26 April, 2025
Idham Hamdani, pengrajin miniatur perahu dari Pangandaran, sukses menembus pasar internasional. Karyanya diminati wisatawan dan kini jadi andalan objek wisata.
Kebahagiaan Firman Tukang Cilung, Lulus dari Uniga dengan IPK 3,95
Oleh Hakim Ghani, Tayang Pada 26 April, 2025
Mahasiswa penjual cilung, Firmansyah, lulus dari Universitas Garut dengan IPK hampir sempurna. Perjuangannya membiayai kuliah membuahkan hasil manis.
SIPD dan RPJMD Jabar Tetap Perhatikan Pesantren-Sarpras Keagamaan
Oleh Wisma Putra, Tayang Pada 26 April, 2025
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi pangkas dana hibah pesantren, memicu sorotan. Sekda Herman Suryatman pastikan perhatian tetap pada pembangunan keagamaan.